Gambaran Yesus dalam Kitab Tawarikh
by Rita Elisabeth on Sunday, July 29, 2012 at 8:18pm ·
Tema dari kitab Tawarikh adalah Sejarah penebusan bangsa Israel dari Babel
Kitab Tawarikh ditulis oleh Ezra, pada sekitar tahun 450 - 420 SM
Dalam kitab ini diceritakan mengenai dosa-dosa , Kesiapan Daud untuk membangun Bait Allah tetapi akhirnya Salomo yang berhasil melakukannya.
Ada beberapa makna yng dapat kita lihat dari kitab Tawarikh yaitu :
1. Data keturunan dari Adam
Yesus adalah keturunan Adam yang diutus Bapa untuk membebaskan kita dari dosa, kutuk, dan dibebaskan dari
tawanan menjadi orang merdeka.
2 . Daud duduk diatas tahta kerajaan Israel melambangkan Yesus datang untuk memerintah atas dunia dan hidup kita
(Yesus adalah raja)
3. Mengenai Bait suci di Yerusalem (Matius 12:6)
Yesus mengatakan akan merombak bait Allah dan membangunnya kembali dalam 3 hari ( Yohanes 2:19) , artinya Bait
suci adalah gambaran dari tubuhNya sendiri yang akan mati dan bangkit pada hari yang ke 3, untuk menjadikan kita
yang terbaik.
Yesus dalam kitab Tawarikh sebagai Raja diatas segala Raja ( Ps. Yohanes S. Yaputra, 17 Juli '12)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar